Bagikan

Tips Agar Menyetrika Menjadi Lebih Mudah dan Cepat

Diupload pada 22 October 2020, 11:51 AM Smart Laundry
Tips Agar Menyetrika Menjadi Lebih Mudah dan Cepat

Sudah bukan rahasia lagi, menyetrika adalah salah satu tugas rumah tangga yang melelahkan. Tidak hanya membutuhkan waktu yang cukup lama, seringkali ada beberapa bahan pakaian juga membutuhkan tenaga ekstra untuk mendapatkan hasil yang rapi. Jadi tidak heran jika akhirnya banyak yang menunda menyetrika pakaian. 

Nah, agar kegiatan menyetrika pakaian menjadi lebih mudah dan cepat, berikut adalah tipsnya.

  1. Atur suhu setrika

Sebelum memulai menyetrika, atur panas setrika yang pas dengan bahan pakaian yang akan disetrika. sSehingga akan memudahkan proses penyetrikaan, tidak merusak pakaian dan menghemat listrik. Pastikan juga bagian permukaan bawah setrika selalu bersih ketika hendak menyetrika, terutama pada setrika uap.

  1. Menyetrika dengan sistematis

Cara menyetrika cepat selanjutnya adalah menyetrika dengan sistematis. Contohnya, untuk kemeja, setrikalah bagian kerah kemudian dilanjutkan dengan bagian badan. 

   3. Gunakan pewangi pelembut pakaian

Agar menyetrika menjadi lebih mudah, selain tips dinatas, gunakan pewangi pelembut pakaian. Pilih pewangi pelembut pakaian yang tidak hanya wangi saja, tapi juga mampu memberikan kelembutan yang lebih yaitu Pewangi Pelembut Attack Fresh Up. Serat kain menjadi lebih lembut, sehingga mudah disetrika, tanpa perlu tambahan pelicin pakaian lagi. Anti Bau 48 jam dan mikrokapsulnya membuat Pakaian wangi segar hingga 48 jam saat digunakan.

 

Semoga tips ini bermanfaat dan jangan lupa untuk selalu menggunakan deterjen Attack Anti Bau yang tidak hanya membersihkan noda membandel, tapi juga mampu melindungi pakaian dari kuman dan bau tidak sedap dari proses awal perendaman hingga dijemur karena dilengkapi dengan teknologi Jepang Anti Kuman dan Anti Bau.


Kami menggunakan cookies untuk meningkatkan pengalaman Anda pada situs web kami, mempersonalisasi konten dan iklan, serta untuk menganalisis lalu lintas kami. Kami juga membagikan informasi tentang penggunaan Anda atas situs web kami dengan mitra periklanan dan analitik kami, yang dapat menggabungkannya dengan informasi lain yang telah Anda berikan kepada mereka atau yang telah mereka kumpulkan dari penggunaan Anda atas layanan mereka. Anda dapat menonaktifkan ini dengan mengubah pengaturan browser Anda, tetapi ini dapat memengaruhi fungsi situs web.

Dengan menggunakan situs web kami dan mengklik Accept, Anda menyetujui penggunaan cookies dan informasi pribadi sebagaimana diatur dalam Kebijakan Cookie kami.

Tolak Cookies Terima Cookies